Jumat, 13 Desember 2013

Tutorial Penomeran Halaman Yang Berbeda

yuuuk sekatang kita coba buat penomeran halaman yang berbeda pada halaman Kata Pengantar dan halaman Bab, ini langkah-langkahnya
  1. Klik “Insert”
  2. Klik “Page Number”, pilih halaman yang sobat inginkan. Kemudian akan muncul no halaman pada setiap halaman 

Tutorial Membuat Daftar Tabel dan Daftar Gambar

yuuk buat tutorial lagi ini, kali ini kita buat caption, 
  1. Masukkan gambar atau table pada makalah sobat
  2. Klik gambar atau table
  3. Klik “References”
  4. Klik “Insert Caption”

Tutorial Membuat Daftar Isi Otomatis di MS. Word

Yuuuk sekarang waktunya posting caranya buat daftar isi otomatis tanpa nulis satu-satu,,, langsung saja sobat kita mulai langkah-langkahnya
  1. Ketikan judul pada setiap halaman seperti judul makalah, kata pengantar, daftar isi dst seperti ini